Becoming Christian Leader (BCL): Leadership for Millenials

Pada tanggal 7 Maret 2019 STT Aletheia telah menyelenggarakan Seminar Kepemimpinan Becoming Christian Leader (BCL) dengan tema Leadership for Millenials.

Pembicara dalam sesi bersama adalah:

  1. Pdt. Yakub Tri Handoko, Th.M. (Kaprodi S-1 STT Aletheia Lawang, Co-Founder API, Gembala Sidang REC dengan tema: Understanding and Engaging Millenials, Relevant Worship for Millenials
  2. Pdt. Linus Baito, M.Th. (Humas dan Dosen Tetap STT Aletheia) dengan tema: God’s Calling in A Disrupted Era
  3. Pdt. Mariani Febriana, Th.M. (Wakil Ketua I Bidang Akademik STT Aletheia) dengan tema: The Purpose Driven Life

Pembicara dalam sesi workshop adalah:

  1. Pdt. Yakub Tri Handoko, Th.M. (Kaprodi S-1 STT Aletheia Lawang, Co-Founder API, Gembala Sidang REC) dengan tema: Church Marketing: Friend or Foe for Church Growth?
  2. Pdt. Markus Dominggus, D.S.A. (Ketua Departemen Pendidikan Kristen Aletheia dan Dosen Tetap Prodi Magister Teologi STT Aletheia) dengan tema: Reformed and Politics
  3. Brury Eko Saputra (Kepala Bidang Penelitian dan Pengabdian Masyarakat dan Dosen Tetap STT Aletheia Bidang PB) dengan tema: Jesus Among His Contemporaries
  4. Ev. Yunus Sutandio, M.C.M. (Ketua Prodi Sarjana Teologi Konsentrasi Musik Gerejawi STT Aletheia) dengan tema: Music Lab and Practice

Dalam seminar yang diikuti dengan antusias oleh sekitar 400 pemuda dan remaja dari berbagai denominasi gereja, banyak hal baru yang diperoleh peserta dalam menghadapi terutama zaman milenial ini. Bagaimana bersikap sebagai anak Tuhan dalam zaman ini, bagaimana menghadapi perkembangan teknologi, dan praktik-praktik ibadah yang benar di zaman milenial ini, semuanya dijabarkan dalam sesi workshop oleh pembicara-pembicara yang kompeten dan berpengalaman di bidangnya.

Dan pada akhirnya Seminar Kepemimpinan hari itu ditutup dengan Calling's Session and follow up yang dipimpin oleh Pdt.Yakub Tri Handoko. Sampai jumpa di Seminar Kepemimpinan Kristen Becoming Christian Leader tahun 2020.

DSC_0234upload